Skip to main content

Posts

Showing posts from 2012

Resolusi 2013

saat akhir 2011 lalu, saya punya beberapa pengharapan, dan alhamdulillah Allah menjawab nya dengan cara yang luar biasa indah... ada yang sudah dikabulkan, ada yang Allah belum mengijinan, dan saya yakin ada yang Allah tunda... :') 2013 ini saya mempunyai banyak sekali harapan, terutama tentang personal saya... saya harap di hari esok dan seterusnya saya akan menjadi pribadi yang lebih dewasa, pribadi yang dapat selalu "mengerti" bukan "minta untuk dimengerti"... pribadi yang lebih dapat mengendalikan emosi, tidak terlihat marah disaat marah, tidak terlihat murung disaat sedih.. semua bisa di komunikasikan pribadi yang dapat mengayomi orang lain untuk bisa lebih maju dan berkembang :) pribadi yang dapat dicintai bagi sesama aamiin ya Rabb semoga juga dapat menjadi pemimpin yang dapat disayangi oleh teman-teman.. amiin

No excuse, lin :')

PR  AKHIR TAHUN INI 1. LAPORAN UNESCO 2. PAPER PHUKET 3. PAPER KOBE 4. ARTIKEL IBU BAHAGIA 5. ARTIKEL REMAJA CERDAS 6. ARTIKEL RESEP KEPERAWATAN 7. PROPOSAL CMHN 8. PERSIAPAN FAREWELL 9. PERSIAPAN PEMBENTUKAN KADIV SOCIAL VOLUNTEER 2013 DAN SEGALA PROGRAM KERJANYA LIN ! ELO ENGGA BOLEH DAN ENGGAK BERHAK NGELUH ! NO EXCUSE... ! INGET !! UDAH, KERJAIN AJA........ LO PASTI BISA... :')

Hujan

aku suka hujan yang dengan ramah menyapa pagi membasahi setiap sudut di ujung desa membasuh wajah-wajah haus akan barokah ditemani malaikat peng-amin- setiap doa karena aku tau hujan itu adalah anugrah Tuhan

TO LOVE YOU MORE :')

Take me back in the arms I love  Need me like you did before  Touch me once again  And remember when  There was no one that you wanted more Don’t go you know you will break my heart  She won’t love you like I will  I’m the one who’ll stay  When she walks away  And you know I’ll be standing here still I’ll be waiting for you  Here inside my heart  I’m the one who wants to love you more  You will see I can give you  Everything you need  Let me be the one to love you more See me as if you never knew  Hold me so you can’t let go   Just believe in me  I will make you see  All the things that your heart needs to know I’ll be waiting for you  Here inside my heart  I’m the one who wants to love you more  You will see I can give you  Everything you need  Let me be the one to love you more And some way all the love that we had can be saved  Whatever it takes we’ll find a way I’ll be waiting for you  Here inside my heart  I’

thank you for 2012.... welcome 2013

tahun ini adalah tahun yang sangat berarti sekali untuk aku.. sangat banyak nikmat-nikmat Allah yang harus di syukuri pertemuan dan perpisahan.... termasuk didalamnya juga orang-orang yang sangat berarti  terimakasih... untuk mama papa  makasi udah ngunjungi alin ke Semarang tahun ini.. makasi udah nginep lama dan nemenin alin untuk mama.. sama mama malam-malam hujan ke semarang bawah sama mama dorong motor yang mogok karena banjir demi mama kalo jam break kampus pasti nyempetin pulang ke kos untuk sekedar 'tengok mama' mama yang masakin aku mama yang dengerin cerita-cerita aku mama yang nasihatin  banyak ke aku untuk papa... makasi udah buat alin betah di kapal makasi ga marahin alin saat malam-malam nekat ke kapal makasi mau ngertiin alin makasi untuk setiap telepon 3x seharinya makasi pah.. makasii.... :') untuk adek.. makasi udah jadi adik yang terbaik... kamu adik juara 1 seduniaa lovekisshug :') kita akan sam
"aktivis itu ga sempet pacaran" -bu meidiana 26 desember 2012 perjalanan menuju surakarta
Allah emang baik banget.. walopun sampe detik ini belum berkesempatan lagi untuk terjun di dalam dunia perjurnalistikan media cetak... tapi... Allah selalu aja ngasih jalan lain untuk bisa "tetap menulis" :):) insyaALLAH, sebentar lagi irsalina akan berkontribusi untuk mengisi web keperawatan undip  :):) yeaaa yeaaa :D

my master.... hopely

I have a dream to continue my master abroad... It is not only me, but my parents also I know... I realize.. it will be not easy for me to catch that... but.. on the name my parents.. I will try so hard to do so.... getting full of support from my parents make me feel have full of spirit to do my optimal effort for get scholarship to study abroad... yaALLAH make it easy for me :') the first time I visited Tohoku University in Japan, I tried to search some information which correlated with tohoku university,... I asked some of my friends about how to get scholarship there, how to 'can life' there, how to adapt etc I also bought  some of japanese books.. I learned it hardly.. Use of my free time to always learn and learn... and.. it really hard... seriously... then... When I visited Thailand Prince of Songkla University.. again... I collected some data from my lecturer who have studied there... PSU is really great and big un

NO EXCUSSE !!

NO EXCUSE !  buat orang yang mimpinya BESAR !! NO EXCUSE ! buat orang yang mau mencapai KEMENANGAN !! NO EXCUSE ! buat orang yang selalu ingin PERUBAHAN !! NO EXCUSE ! for SITI IRSALINA anak pak ABUBAKAR SALEH

me for 2013

ketika mereka memilihmu sebagai leader... bukan berarti kamu adalah yang terkuat diantara mereka mungkin adalah yang terlemah Angkatlah menjadi pemimpin orang yang paling lemah di antara kalian.  Kemudian dengarlah dan taatilah dia Dengan (bantuan) kalian, ia akan menjadi orang yang paling kuat di antara kalian Hasan Al Bana ya mungkin aku yang terlemah... Tak ada kehebatan Tak ada kelebihan Tak ada hal yang dapat diistimewakan... kenapa aku ? banyak yang lebih baik banyak yang lebih hebat banyak yang lebih berkompeten... yaAllah ya Tuhanku... apabila Kau rasa aku mampu.. apabila Kau merasa aku layak apabila Kau merasa aku pantas.. maka mudahkanlah jadikan aku lebih bijaksana jadikanlah aku lebih "mendengar" jadikanlah aku "air" dari setiap yang ada.. yaAllah.. semoga mereka tak salah memilihku semoga mereka tak kecewa semoga harapanku sederhana... semoga setahun ke depan

Seminar 7 keajaiban rejeki with Ippo at Patra Jasa

yeaaaa... I got free ticket for ippo santosa seminar :D:D I've told you that I've a kind lecturer, right ?? she paid 6 tickets for her students , including me :D not ordinary student.... but,... we are -six students- member of her reasearch team :):) extraordinary student.. selly and I used motorcycle to went Patra Jasa Hotel  the venue. is.. so luxurious... "calon bidadari surga" bu mei said :') amiin Ippo Santosa :') a really great entrepreur and motivator  during the event,I got free book from MC because I won a games :) a book from ippo this day was bring a new little change in my life.... from that day... i swear would make my elf better and better god... always company me, please :')

Youth Educators Regional Training (YERT) 2012

How lucky I am being one of participants who attended this forum in Regional 2 There are about 600 applicants who registered for this, but YERT just accepted about 60 applicants in each region.. :) YERT in regional 2 would be held in Temanggung I decided to went there with my wibiiii !! :D I am the one who drive :) celong behind me  we went at 5 o'clock 23 Desember 2012 I arrived in temanggung is about 7 am we had breakfast together with all participants   owowowowowowwww... they were very attractive ... i like that situation much :) after have some food.. celong and I turned around the area we live in.. there are a big mountine behind our place.. really great .. really beautiful I do not know the name of this tree but I like it :) i took entrepreur room in this event actually there were some topic that we can choose, they were sexuality, civic, etc entrepreneur room

R 2632

"Kalo dia minggir ke kiri jalan pelan tandanya dia nyuruh kita duluan kalo kita yang minggir-minggir berarti kita bingung" -selly "baru kali ini nemu orang yang setiap 3 menit sekali nengok ke spion buat ngecek motor yang ngikutin dibelakangnya" -irsa sesyahdu temanggung-semarang

SEKSUALI.......... TAS :')

I thought that I am very lucky here, being undip nursing student and learn about holistic of human holistic here, it means the whole about human. Holistic health is a concept in medical practice upholding that all aspects of people's needs including: - psychological - physical - social - spiritual should be taken into account and seen as a whole (WIKIPEDIA) include, we learned about sexuality... oke.... jadi di semester ini aku belajar tentang seksualitas.. SEMUA TENTANG SEKSUALITAS... pasti pada kaget kalo ngeliat catatan  materi apa aja yang ada di binderku dan kawan kawan,.... hmm.. it is so.... *speechless* awalnya agak risih belajar sesuatu yang tabu dan frontal seperti itu, tapi makin lama makin sadar, seksualitas adalah ilmu yang memang harus dipelajari, baik bagi pria dan wanita.. dipelajari disini bukan berarti kita nonton 'film-film yang enggak bermutu' (kata dosenku : bu lia),. dipelajari disini berarti dengan sex education , dengan hati dan p
si sanguinis ini pun terkadang butuh waktu untuk benar-benar sendiri. @KFC srondol, semarang

perjalanan cinta... :)

Semua bermulai dari sini, ketika dia dan sahabatanya , datang dari jakarta mencoba melabuhkan masa depan ke suatu tempat ... tempat yang belum pernah dia kunjungi sebelumnya... Stasiun Tawang 5 September 2010 memakai almamater biru kebanggan.. bergabung dengan teman-teman lainnya... mulai belajar apa hal-hal baru yang dia tak pernah dapatkan sebelumnya,, disini dia bertemu dengan teman-teman baru,,, dari berbagai daerah.. dari berbagai suku..  dengan bahasa yang berbeda-beda...  teman-teman yang akan mengantarkannya selalu dalam motivasi teratas juga bertemu sahabat baru....  sahabat perjuangan yang akan melangkah bersama ke gerbang kesuksesan :) mengunjungi tempat-tempat baruu... bersama kawan-kawan..  tempat yang akan menjadi saksi sejarah perjalanan jembatan Suramadu mengenal 0rang-orang hebat ... yang selalu menjadi inspirasi.. dahlan iskan dalam acara bedah bukunya Bertemu shanaz haque dan berkesempatan untu